Ortu Laura sudah bercerai. Ayahnya kumpul kebo dengan BsB (Besty si Bengis) dan ibunya pacaran dengan si tengil Melvyn! Ngertin kan, kalau rasanya Laura mau mati saja saking malunya?! Ibu Jemma …
"Abi, anak band yang bisa dibilang lumayan keren jadian sama Iput, cewek populer yang keren banget! Sebenarnya mereka udah lama juga saling keceng, tapi yang satu pemalu, yang satu gengsian jadi ya…
Stella nggak tahu apakah seharusnya ia terpesona atau ngeri pada Tilda, cewek pemurung yang suka berdandan Gotik. Tilda kelihatannya juga super nggak ramah dan jutek. Tapi, mau nggak mau Stella ang…
Apa sih yang bisa dibanggakan dari Vidi? Hmmm... kalau dipikir-pikir, nggak ada tuh... Dengan tampang & otak yang pas-pasan, cuma keberuntungan yang bisa dia andalkan. Hiks... sedih ya? Ooops, lupa…
Jan Miller yakin hidupnya ditakdirkan nggak asyik banget. Orangtua Jan sering bersikap memalukan, Jan selalu naksir cowok di saat yang nggak tepat, dan formulir pendaftaran universitasnya berisi pe…
"Siapa bilang punya pacar selebriti itu enak? Kalau ada yang berpendapat begitu, Aura bakal jadi orang pertama yang membantahnya. Gimana nggak? Punya pacar cakep dan seleb kayak Mike memang membang…
Kyana, Byan, dan Misty---cewek kembar keluarga Kashogi---tumbuh bersama dengan pola pikir dan cara pandang hidup yang berbeda-beda.
DESCRIPTION Novel ini mencoba mengajak pembaca untuk tidak berpikir ego centris melainkan mampu memberikan pemahaman lebih dalam. Remaja dapat merasakan bahwa mempertahankan sebuah keluarga harm…